Sabtu, 15 Maret 2025
A- A A+

Sosialisasi Penanaman Modal dan Perizinan

Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPMP2T) Kota Pekalongan, Senin 22 April 2013 melaksanakan sosialisasi penanaman modal dan perizinan di ruang jetayu Sekretariat Daerah Kota Pekalongan.

sosialisasipmSebagai narasumber dari sosialisasi ini adalah para Kepala Bidang di BPMP2T Kota Pekalongan dan peserta dari dunia usaha di kota Pekalongan dan SKPD tim teknis perizinan.

Sosialisasi Penanaman Modal dan Perizinan dilaksanakan dengan maksud menyampaikan informasi tentang Pelayanan Publik yang dilaksanakan di BPMP2T Kota Pekalongan. Tujuannya adalah agar semua Pelayanan Publik yang diselenggarakan di BPMP2T ini dapat diketahui, difahami dan dimanfaatkan oleh Masyarakat, khususnya Para Investor atau Pelaku Usaha yang menjalankan kegiatan usahanya di Kota Pekalongan

Hubungi Kami

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Pekalongan

Jl. Jaksa Agung R. Soeprapto No. 1

Telp : 0285 - 432086
Fax : 0285 - 420428
Email : oss@pekalongankota.go.id