Kamis, 21 November 2024
A- A A+

Mekanisme Pelayanan Prizinan

Mekanisme Pelayanan Perizinan

  • Alur Permohonan Aplikasi SAKPORE (Sistem Aplikasi Perizinan Online Ringkas & Ekonomis

800

 

  • Alur Permohonan Perizinan di DPMPTSP Kota Pekalongan

 

800

KETERANGAN :

  • Pemohon :
    Orang yang akan mengajukan permohonan
  • Berkas Masuk (Loket Pelayanan) :
    Penyerahan berkas ke bagian front office
  • Pemeriksaan Berkas :
    Pemeriksaan kelengkapan berkas perizinan
  • Pemeriksaan Lapangan (Tim Teknis) :
    Pemeriksaan lapangan / lokasi oleh tim teknis perizinan
  • Instansi Dinas Terkait :
    Melakukan koordinasi dengan dinas terkait
  • Proses Perizinan :
    Proses perizinan
  • Pembayaran Retribusi :
    Pemabayaran Retribusi bagi perizinan yang mengharuskan pembayaran retribusi
  • Penyerahan Surat Izin :
    Penyerahan berkas Perizinan yang sudah selesai

Hubungi Kami

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Pekalongan

Jl. Jaksa Agung R. Soeprapto No. 1

Telp : 0285 - 432086
Fax : 0285 - 420428
Email : oss@pekalongankota.go.id